Satu hal yang patut diingat dari 2024 adalah keberhasilan kontingen Indonesia meraih dua medali emas di Olimpiade 2024 di Paris. Selain dua medali emas, Indonesia juga meraih satu medali perunggu.
TRIBUN-MEDAN.com- Gelandang AC Milan, Tijjani Reijnders, bangga Berdarah Indonesia dari orang tuanya serta mendukung sang adik, Eliano, memperkuat timnas Indonesia. Tijjani Reijnders mencuat sebagai ...