Keriuhan pun terjadi ketika Agus Widanarko yang mengenakan kostum Batman memberikan seikat bunga kepada istrinya Vieda Nawang Sari, di acara wisuda Sekolah Ilmu Tinggi Ilmu Ekonomi Atma Bhakti ...
University of Oxford dan University of Cambridge menjadi perguruan tinggi pertama yang meresmikan pakaian kelulusan dalam bentuk toga wisuda. Di Eropa, kostum kelulusan biasanya disebut gown.
Mereka biasanya mengenakan pakaian yang terkesan lebih santai dengan dandanan tidak terlalu heboh. Ada satu acara wisuda yang menarik yang diselenggarakan di Jepang. Tanpa diduga para wisudawan ...
Diketahui, pria bernama Agus Widanarko itu memakai kostum Batman ketika menghadiri wisuda sang istri, Vivit Sari. Danar sapaan akrabnya, mengaku sengaja memberikan kejutan kepada istrinya.